Tenaga Start Optimal Untuk Segala Jenis Kendaraan
Aki Bosch S3 merupakan solusi ekonomis dengan tenaga start yang handal. Cocok untuk berbagai jenis kendaraan penumpang, truk dan kendaraan niaga dengan tingkat konsumsi energi komponen sedikit. Aki S3 memiliki tenaga start yang dapat diandalkan dengan perawatan yang mudah.
Aki Bosch S3 ada 2 tipe :
Yang pertaman adalah Aki Bosch S3 (Dry Charge), dengan keunggulan :
Aki Bosch S3 Dry Charge |
- Menggunakan teknologi Calcium - Hibrida
- Dirancang untuk kendaraan jenis penumpang, truk dan niaga
- Mudah dalam perawatan
- memiliki sertifikat SNI Aki
Aki Bosch S3 Maintenance Free |
- Menggunakan teknologi Calcium - Hibrida
- Di rancang untuk kendaraan jenis penumpang, truk dan niaga
- Tidak memerlukan perawatan
- Memiliki sertifikat SNI Aki
Keahlian Bosch dalam teknologi aki memberikan performa terbaik. Dengan kapasitas arus listrik yang tinggi, Aki Bosch dapat menstart kendaraan dengan sempurna dalam berbagai kondidi temperatur. Berkat teknologi grid inovatifnya Aki Bosch dapat menyimpan energi yang tahan terhadap temperatur mesin tinggi, dengan tetap rendah konsumsi zat asam dan tahan korosi. Inilah yang menyebabkan Aki Bosch minim self-discharge, memiliki toleransi tinggi terhadap berkendara jarak pendek dengan keamanan pengoperasian yang prima selama masa pakai.
Dengan Aki Bosch, Bisnis Anda Menjadi Lebih Menguntungkan
- Hal ini karena masa pakai aki yang lebih tahan lama.
- Memiliki kemampuan start yang cepat dan handal.
- Pilihan yang mempermudah aplikasi guna menjamin kepuasan konsumen.
- Aki multiguna untuk segala jenis kendaraan.
- Serta Bosch yang telah berpengalaman lebih dari 80 tahun dalam menggeluti teknologi aki dan ahli dalam perakitan suku cadang dan diagnosa kendaraan.
*Leaflet Aki Bosch
0 Response to "AKI BOSCH S3"
Posting Komentar